WIDGET PENTING UNTUK BLOGGER BLOGSPOT


Widget sangatlah familiar bagi pengguna Blogger atau Blogspot. Widget sangatlah penting untuk menunjang tampilan sebuah blog. Dengan widget anda bisa membuat tampilan blog lebih terlihat elegan dan profesional. Tapi tahukah anda bahwa widget juga akan membuat pengaruh negatif jika anda terlalu banyak memasang widget di blog yang anda miliki. Pemasangan widget yang terlalu banyak akan membuat loading blog anda lama yang jelas itu tidaklah disukai oleh visitor atau pengunjung.


Berikut widget widget yang penting untuk Blogger atau Blogspot :
  1. Popular Post
  2. Recent Post
  3. Recent Comment
  4. Social Network
  5. Feedburner dan News Letter
Untuk referensi coba anda baca artikel tentang DELAPAN BLOG POPULER BERAKHIRAN BLOGSPOT dan kunjungi semua blog yang ada di artikel tersebut. Perhatikan widget apa saja yang mereka pasang di masing masing blog itu. Demikian sedikit informasi tentang widget penting untuk Blogger atau Blogspot yang bisa misteruban sampaikan, semoga bermanfaat.

Komentar

  1. thanks infonya..follow back me.......

    BalasHapus
  2. thanks infonya ...follow back me.......

    BalasHapus
  3. thx infonya gan :)

    aziespitt.blogspot.com

    BalasHapus
  4. MOHON KRITIKNYA GAN http://www.rizalgeneration.blogspot.com/

    BalasHapus
  5. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  6. terimakasih banyak sob, tutorialnya sangat membantu..

    BalasHapus

Posting Komentar

Berikan komentar dengan cara yang baik dan bijak. Berikan saran dan kritik yang bersifat membangun agar blog ini semakin maju dan berkualitas. Happy blogging - misteruban -

Postingan populer dari blog ini

CARA VERIFIKASI PAYPAL TANPA KARTU KREDIT DAN VCC VERSI INDONESIA ( Sudah Tidak Bisa Digunakan )

CARA JUAL BELI ONLINE AMAN MENGGUNAKAN REKBER

CARA MENULIS ARTIKEL BERITA DENGAN 5W 1H